Jumat, Desember 07, 2012

Membuat Jam

Aku sedang mempelajari cara membaca jam di pelajaran Matematika.Aku mendapat tugas membuat jam dari kaleng bekas.Bunda membantuku membuat jam dari kaleng bekas ini.

Bahan :
Kaleng bekas permen fox
Kain flanel
Lem
Jarum Pentul, benang, jarum jahit
Spidol

Cara Membuat :
1.Kaleng dihias dengan kain flanel.
2.Tutup kaleng ditempel kain flanel bentuk lingkaran, diberi angka dan tengahnya ditempel jarum panjang dan pendek yang nanti untuk menunjukkan jam dengan jarum pentul

Udah deh jadi jamnya, bisa buat belajar tentang jam.